MENYIAPKAN LUARAN SIAP KERJA: LPKIK dan CDC Melaksanakan Penjajakan Kerjasama Dengan BPKK Kemnaker RI

Unsurya Jkt (WR3-LPKIK – 03/07/2024).  Sekretaris Lembaga Pusat Kajian Inovasi Kewirausahaan (LPKIK) Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya) Drs. Sisgit Susantoro bersama Direktur Carrier Development Center (CDC) Unsurya pada hari Selasa, 2 Juli 2024 melaksanakan penjajakan Kerjasama dengan Kepala Balai Perluasan Kesempatan Kerja (BPKK) Bekasi, Lucia Hartiningtyas Mardyasari. Read More

Langkah Awal Menuju Inovasi Berkelanjutan Melalui Sosialisasi Pedoman Pengkajian oleh LPKIK Unsurya

Unsurya Jkt (26/04/24 WR3) Pada Selasa, 23 April 2024, Unsurya menggelar kegiatan penting dalam rangka meningkatkan kualitas pengkajian, yakni sosialisasi Pedoman Pengkajian Unsurya oleh Lembaga Pusat Kajian dan Inovasi Kewirausahaan (LPKIK). Meskipun dilaksanakan secara daring, antusiasme dan semangat dari para Penanggung Jawab Bidang Kajian Unsurya tetap menggebu. Read More

LPKIK Unsurya Mengirim Tiga Proposal Dana Padanan 2024

Unsurya Jakarta (WR3 – 01/02/24). Unsurya mengirim tiga proposal ke dalam Program Dana Padanan 2024 (Matching Fund) yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdibudristek) Republik Indonesia. Program Dana Padanan ditujukan untuk menjembatani dan mendorong terjadinya sinergi yang optimal antara perguruan tinggi dan pihak mitra (Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI), Instansi Pemerintah, atau Lembaga lainnya). Kemendikbudristek menawarkan Program Dana Padanan 2024 yang merupakan dana padanan dari Pemerintah terhadap dana dan/atau sumber daya yang telah disediakan oleh pihak mitra untuk bekerjasama dengan perguruan tinggi. Read More